Dalam tutorial ini saya memakai OJS versi : Open Journal Systems 2.3.6.0 , XAMPP 1.7.7 Apache 2.2.21 ,MySQL 5.5.16, PHP 5.3.8, phpMyAdmin 3.4.5
Langkah langkah Upload OJS ke Webserver
I . Localhost >>> Pra Upload , Persipan File OJS , Editing Konfigurasi
Persiapkan file OJS , File file ini ada pada folder di /var/www/ (jika pakai linux) atau di C:\xampp\htdocs\ojs (jika pakai windows)
Ekspor SQL
Bukalah browser ketik localhost/phpmyadamin, tekan ENTER
Klick nama database ojs, untuk memilih database yang akan di ekspor
Kalausudah terpilih Klik Ekspor
Pada export mode pilih saja Quick , Klik Go
Nanti ada kotak dialog download ojs.sql ,download saja , file ojs.sql itulah yang nati kita upload (ekspor di web server )
I.B Editing Konfigurasi
Harap hati hati jika tidak tepat situs OJS Anda tidak bisa dikases !
Mengedit file config.inc.php (letak file ini ada di folder OJS)
Rubahlah
base_url sesuai URL WEB ANDA (misal http://desawarna.site50.net )
; Syntax: base_url[journal_path] = URL WEB ANDA
; base_url[index] = URL WEB ANDA
; base_url[myJournal] = URL WEB ANDA
; base_url[myOtherJournal] = URL WEB ANDA
Rubahlah , Hostname, database name, username , password harus sesuai waktu Anda
memesan database di PHPmyadmin pada Webserver (lihat langkah ke III Membuat Database DI PHPmyAdmin Server)
host = “SSESUAIKAN DENGAN HOST MYSQL “
username = SESUAIKAN DENGAN USERNAME PENGAKSES DATA BASE
password = SESUAIKAN DENGAN PASWORD DATA BASE
name = SESUAIKAN DENGAN NAMA DATABASE
Ubahlah files directori sesuai letak difrectori dimana anda mengupload file OJS , Pada umum nya file web di letakkan di root/public_html
Dalam contoh ini saya meletak kan files di root/public_html/files
-Mail Seting- (Perhatikan baris 262 sampai 300)
Dalam tutorial ini saya memakai freehosting yang tidak diperkenanakan SMTP (Smart Mail Transfer Protokol) Jadi apabila Anda menggunakan Webhosting yang mengujunkan SMTP ubahlah konfigurasi sesuai SMTP dari hosting Anda.
-Search Settings- (Perhatikan baris 304-339)
Ubah konfigurasi Search Settings sesuai kofigurasi Anda
- OAI Seting – (Perhatikan baris 340-354)
Penamaan nya memiliki format ojs.namasitus.com
Milik saya http://desawarna.site50.net maka penulisan nya ojs.site.desawarna.site.50.net
-Interface Setting
Interface seting digunakan untujk mengatur setingan berpa tampilan previewdisplay jurnal per halaman (Perhatikan baris 356 -367)
-Captcha Settings
Capcha seting digunakan untuk meg”enable”kan captcha (Perhatikan baris 371- 389)
Setelah itu simpan file config.inc.php
Mengedit config.TEMPLATE.inc.PHP
Rubahlah Syntax, base_url [index] , ; base_url[myJournal] ; base_url[myOtherJournal]
; Syntax: base_url[journal_path] URL WEB ANDA (misal http://desawarna.site50.net )
; To override URLs that aren’t part of a particular journal, use a
; journal_path of “index”.; Examples:
; base_url[index] = URL WEB ANDA (misal http://desawarna.site50.net )
; base_url[myJournal] = URL WEB ANDA (misal http://desawarna.site50.net )
; base_url[myOtherJournal] = URL WEB ANDA (misal http://desawarna.site50.net )
(lebih jelas nya lihat screenshot berikut)
Rubahlah Hostname, database name, username , password sesuai waktu Anda memesan database di PHPmyadmin pada Webserver / Webhosting
host = “SSESUAIKAN DENGAN HOST MYSQL “
username = SESUAIKAN DENGAN USERNAME PENGAKSES DATA BASE
password = SESUAIKAN DENGAN PASWORD DATA BASE
name = SESUAIKAN DENGAN NAMA DATABASE
Rubahlah memcache_hostname = http://alamatsitusanda.com (misal http://desawarna.site50.net )
External Commands , Debug Settings, Proxy Setting , silahkan diedit seperlu nya harap hati hati
Setelah itu simpan file config.TEMPLATE.inc.php
II .UPLOAD FILE FILE OJS KE WEB SERVER
Bukalah aplikasi FTP client kesukan Anda, dalam tutorial ini saya memakai FileZilla versi 3.5.3
Pertama login dulu ke FTP hosting . pada
Kotak mesin ketiklah alamat FTP , (misal ftp.desawarna.site50.net )
Nama pengguna : usernamaer Anda
Paswod ; paswordanda
Port : 21 (Umun dipakai untuk upload FTP)
Klik Koneksi Cepat
Setelah terhubung
Pada panel sisi Situs local, bukalah folder file file OJS yang akan diupload
Pada sisi situs remote bukalah folder public_html , di folder public_html inilah file OJS akan segera kita upload
Pertama kali memng folder public_html kosong krena belum kita upload file didalam nya
Untuk mengupload file file OJS , pada sisi situs local , pilih semua file , dg cara tekan tombol keyboard CTRL + A, kemudian klik kanan pakai mouse , klik Upload
Tunggulah hingga semua file ter upload, File yang sukses terupload dapat dilihat di panel berkas antrian
PEHATIAN
Jika muncul dialog , Berkas Tujuan Sudah Ada ,Pilih Timpa , Klik OK.
Hal ini adalah peringatan bahwa di computer server telah ada file yang sama.
III. Membuat Database DI PHPmyAdmin Server
Silahkan login ke CPanel / VistaPanel anda,
Klik MySQL,
Isi formulir MySQL database namae, MySQL username, password , kemudian klik Create database
Kemudian klick back to Control Panel , untuk kembali ke CPanel.
Klik PHPmyadmin
Kemudian klik Enter phpMyAdmin ,
klik Import untuk mengimport database OJS
Setelah terbuka halaman import database , klik browse , carilah file sql dari hasil export database di computer lokal tadi. Kemudian klik GO , berhasil import
IV. SELESAI
Coba buka browser ketik URL web OJS anda untuk menguji sukses nya web OJS (misal http://desawarna.site50.net )
No comments:
Post a Comment